Overview
Anda akan diajak seharian berada di pulau, mulai dari pulau pagang yang berpasir putih nan indah, pulau pamutusan yang bisa anda daki dan bisa berfoto layaknya di raja ampat, hingga bersantai sore di pulau pasumpahan. Setelah puas anda akan diajak untuk menginap di Jhopira Tintin, sebuah pulau yang menginapan istimewa untuk para wisatawan, anda akan lupa sedang ada diaman karna suasannya benar-berbeda.
ini adalah paket tour untuk minimal Keberangkatan 5 orang, Untuk pembelian atau penyesuaian jumlah peserta silahkan hubungi SALES kami.